Apa aja yg perlu dipersiapkan untuk membuat aquascape…???

?????????

Ferboes.com – Selamat siang masbro dan mbaksis…!
Siang hari yg panas ini saya mau membahas tentang topic yg adem ayem…
Apaan sih…???
Aquscape….!!!
Apa sih aquascape itu…?
Aquascape adalah tanaman air yg dipelihara didalam aquarium…singkatnya seperti itu πŸ˜€ πŸ˜€ πŸ˜€

Naaahhh…. Apa aja sih yg diperlukan…???
Jika anda ingin memulai membuat aquascape, maka anda harus mempersiapkan hal2 sebagai berikut :

1. Media tanam.

Untuk media tanam ini anda bisa memakai pasir malang atau pasir silica. Tapi jika anda mau yg lebih bagus, anda bisa memakai pasir aqua soil atau sejenisnya yg memiliki kadar ph 6,5

2. Pupuk dasar

Pupuk dasar ini biasanya terdiri dari pupuk2 yg berbentuk pasir,tablet yg dicampur menjadi satu dalam satu kemasan.gunanya untuk merangsang pertumbuhan akar supaya tanaman cepat bertumbuh dan ga gampang mati.

3. Tabung Co2

Tabung Co2 dan segala perlengkapannya meliputi : regulator, selang angin, check valve, bubble counter, dan diffuser. Jika anda memakai sistem filter external anda bisa memakai Co2 rector sebagai pengganti diffuser.

4. Lampu

Lampu dengan intensitas cahaya yg tinggi sangat diperlukan untuk aquascape sebagai pengganti cahaya matahari. Dianjurkan memakai lampu yg memilki kadar intensitas cahaya minimal 10.000 calvin. Lebih tinggi kadarnya maka akan lebih bagus, atau bisa juga memakai lampu metal highlight.

5. Chiller

Chiller diperlukan untuk mendinginkan suhu air supaya tanamannya tetap segar dan daunnya ga gampang busuk. Untuk suhunya bisa di stel antara 18 – 25 derajat celcius. Jika ukuran aquarium anda kecil (dibawah 150 liter) anda bisa menggunakan hanging fan (kipas) sebagai pengganti chiller karena harganya yg terjangkau.

6. Pupuk cair

Setelah tanaman ditanam maka pupuk yg digunakan berupa pupuk cair. Ada yg dipakai harian, mingguan, bahkan ada juga yg bulanan. Pilih sesuai kebutuhan. Ini harislah rutin diberikan agar supaya tanaman tetap segar dan sehat.

7. Kopi atau teh dan snack

Pasti anda bingung,untuk apa kopi atau teh dan snack tersebut…???
Untuk anda sendiri tentunya. Menemani anda sambil menikmati indahnya pemandangan aquascape yg sudah anda buat. πŸ˜€ πŸ˜€ πŸ˜€

aquascape-air-tawar

Nah, sekian sedikit ulasan dari saya tentang aquascaping…semoga berguna.

*jika ada yg kurang, mohon ditambahkan.
Jika ada yg salah, mohon dibenarkan.

Terima kasih dan selamat berakhir pekan.

Baca juga yang berikut ini guys…




Written by Ferboes

Contact me at:
Email: Ferboesrichardson@gmail.com
Twitter: @ferboesR
Facebook: Ferboes Richardson
Instagram: Ferboes_Richardson
Blog Ikan Hias: Ferboes.com & Goldfish-union.com
Blog Modifikasi: SAiiSOKU.com
Blog Sensasi: Sensasiku Blog
Blog Otomotif: TraktorDOHC.com

43 respons untuk β€˜Apa aja yg perlu dipersiapkan untuk membuat aquascape…???’

    1. Waahh… Tergantung ukuran aquariumnya juga om… Semakin besar aquariumnya semakin besar pula dananya.
      Kalo 1meter, komplit semua yg diatas estimasi bisa sampai 5juta.tergantung barang yg dibeli juga gan…

    1. Bisa lebih economis gan.
      Pake pasir malang/ silica sebagai media.
      Pupuk dasar tetap pakai, tanaman pakai yg lokal aja asal yg kuat2.
      Chiller ganti dengan hanging fan aja. Co2 ga usah dipake.bisa hemat hingga 50-75% gan. Tapi ya hasil ga maksimal πŸ˜€

  1. gan, kalo pasirnya di kasih cmpur calaborasi pasir hitam sama pasir laut gpp gan?
    yang pasir laut d tanam tanaman bisa ga ya gan? maksih ma”s gan,,

  2. lampunya salah harus nya paling baik ya 6500-8000 K dan usahakan lampunya minimal 1watt/liter dianjurkan 1,44watt/liter gitu

  3. Nice artikel..

    Peralatan yang disebutkan diatas memang menjadi kebutuhan dasar untuk membuat aquascape, lampu sendiri dapat dianggap sebagai jantungnya aquascape yang berfungsi sebagai pencahayaan dan merupakan bagian paling penting untuk pertumbuhan tanaman.

    !! Temukan kemudahan dan nuansa baru berbelanja online aquascape !!

    Pachira Aqua5cape : Menyediakan kebutuhan Aquarium Tanaman Hias Air Tawar, berupa Ikan, Udang, Keong, Tanaman Stem Moss, Anubias, Peralatan Aquascape
    <a href="http://www.aqua5cape.com/&quot; http://www.aqua5cape.com

  4. .gan total kocek yg d kluarin bwt aquascape minimalis lengkap ama tabyng lah chiler lah apa lh kira” brapa gan

Tinggalkan Balasan ke Ferboes Richardson Batalkan balasan